Erick Thohir Ungkap Progres Naturalisasi Mauro Zijlstra: Masih Tunggu Kemenpora

1 hari yang lalu 7
ARTICLE AD BOX
Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengungkap pihaknya saat ini masih menunggu langkah Kemenpora terkait naturalisasi Mauro Zijlstra. Sang pemain selanjutnya akan diproyeksikan untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 yang padat agenda sepanjang 2025 ini.
Baca Selengkapnya