Kadek Arel: Senang Timnas U-23 ke Semifinal, tapi Kecewa Gagal Kalahkan Malaysia

6 jam yang lalu 2
ARTICLE AD BOX
Pemain Timnas Indonesia U-23 Kadek Arel Priyatna (4) saat merebut bola dari pemain timnas Filipina dalam matchday kedua Grup B Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama GBK, Jakarta, pada Jumat (18/7). Foto: Iqbal Firdaus/kumparanPemain Timnas Indonesia U-23 Kadek Arel Priyatna (4) saat merebut bola dari pemain timnas Filipina dalam matchday kedua Grup B Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama GBK, Jakarta, pada Jumat (18/7). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan

Timnas U-23 Indonesia berhasil memastikan tiket ke semifinal Piala AFF U-23 2025. Pada pertandingan terakhir Grup A, 'Garuda Muda' bermain imbang tanpa gol saat melawan Malaysia, Senin (21/7).

Hasil itu cukup untuk membuat Indonesia finis di posisi teratas Grup A. Indonesia memiliki tujuh poin dari hasil dua kali menang dan sekali imbang.

Kapten Timnas U-23, Kadek Arel, mengaku senang dengan keberhasilan lolos ke semifinal. Namun, ia kecewa gagal mengalahkan Malaysia.

Saya bersyukur kepada Tuhan kami juga bisa lolos ke semifinal. Tapi, jujur sedikit kecewa karena tidak bisa menang pada hari ini melawan Malaysia," kata Kadek Arel usai pertandingan.
Pemain Timnas U-23 Indonesia saat melawan Timnas U-23 Malaysia pada pertandingan Grup A Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Senin (21/7/2025). Foto: Syawal Darisman/kumparanPemain Timnas U-23 Indonesia saat melawan Timnas U-23 Malaysia pada pertandingan Grup A Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Senin (21/7/2025). Foto: Syawal Darisman/kumparan

"Saya tetap berterima kasih. Saya mewakili tim berterima kasih atas dukungan dan doa. Dukung kami sampai di semifin...

Baca Selengkapnya