SKP Dapat Disusun Menggunakan 2 Pendekatan, Ini Penjelasannya

1 hari yang lalu 4
ARTICLE AD BOX
 unsplash.com/@ofspaceIlustrasi skp dapat disusun menggunakan 2 pendekatan yaitu - Sumber: unsplash.com/@ofspace

SKP dapat disusun menggunakan 2 pendekatan, yaitu metode-metode yang memiliki peran penting dalam menentukan kualitas kinerja ASN sebagar pegawai. Dengan memahami perbedaan dan cara penerapannya, akan memudahkan penyusunan SKP secara efektif.

Banyak ASN yang masih bingung kapan harus menggunakan salah satu dari dua pendekatan ini. Padahal keduanya bisa jadi alat penting untuk mencerminkan kontribusi kerja secara lebih tepat.

SKP Dapat Disusun Menggunakan 2 Pendekatan yaitu Kuantitatif dan Kualitatif

 pixabay.com/ernestoeslavaIlustrasi skp dapat disusun menggunakan 2 pendekatan yaitu - Sumber: pixabay.com/ernestoeslava

SKP (Sasaran Kinerja Pegawai) adalah instrumen penting dalam sistem manajemen kinerja ASN (Aparatur Sipil Negara). Digunakan untuk merencanakan, mengukur, dan mengevaluasi kinerja individu pegawai dalam suatu instansi pemerintah.

SKP tidak hanya berfungsi sebagai alat administratif, tetapi juga sebagai dasar penilaian profesionalisme, produktivitas, dan akuntabilitas pegawai.

Menurut keterangan di situs www.kemenkopmk.go.id, sesuai dengan Permenko PMK No. 4 Tahun 2021 tentang tunjangan kinerja pegawai di lingkungan Kemenko PMK, SKP merupakan salah satu unsur penilaian kinerja individu dalam pemberian tunjangan kinerja.

Penilaian SKP akan didasarkan pada rencana aksi triwulanan yang disusun secara berjenjang dari menteri sampai ke staf pelaksana. SKP dapat disusun menggunakan 2 pendekatan, yaitu...

Baca Selengkapnya